Bagi kamu yang mengalami kendala dengan provider tri yang kamu gunakan, maka kamu dapat menghubungi call center kartu tri. Siapa yang tidak mengenal salah satu provider seluler populer yang bernama tri ini.
Tri menjadi salah satu kartu SIM yang saat ini banyak sekali digunakan oleh masyarakat. Banyak orang yang nyaman menggunakan provider tersebut karena terdapat beberapa pilihan paket yang dapat kamu sesuaikan.
Tentunya harga paket yang ada di dalam tri ini juga sangat terjangkau, sehingga cocok bagi kalangan anak muda. Selain itu, didalam provider terbaik tersebut terdapat sebuah reward bagi setiap penggunanya.
Dengan reward tersebut kamu dapat menukarnya dengan hadiah hadiah menarik. Meskipun banyak kenyamanan yang dapat kamu rasakan di dalam provider tersebut.
Ternyata ada juga pengguna yang sering mengeluh mengenai kendala yang mereka hadapi. Kendala yang biasanya sering di alami kendala yaitu jaringan internet yang tiba tiba hilang maupun karena paket internet.
Nah, jika kamu mempunyai keluhan terhadap kartu tri ini. Maka kamu dapat langsung menghubungi customer servis. Customer servis atau merupakan salah satu layanan yang dapat digunakan oleh para pengguna setiap provider tersebut.
Seperti yang sudah kami jelaskan sebelumnya bahwa layanan yang satu ini dapat kamu gunakan untuk menyampaikan keluhan saat kamu mengalami gangguan di dalam kartu sim Tri yang kamu gunakan.
Akan tetapi, banyak sekali pengguna yang lebih memilih menghubungi call center ketika mengalami kendala. Akibatnya antrian yang menghubungi call center ini akan menumpuk dan waktu tunggu customer akan semakin lama.
Supaya menghemat pulsa Tri dan waktu, maka lebih cepat jika kamu melakukan chatting dengan CS di website atau media sosial, terutama twitter. Nah, tarif nelpon call center Tri ini tidak menggunakan tarif premium call seperti call center BNI, Sehingga tarifnya jauh lebih murah.
Call Center Kartu Tri
Cara kontak 3 customer service yang paling populer yaitu dengan menelpon ke nomor call center Tri. Saat ini, tidak ada call center Tri bebas pulsa sehingga kamu akan dikenakan tarif nelpon ketika menghubungi call center tersebut.
Nomor customer service Tri yang dapat kamu teleponyaitu 123 dengan tarif nelpon Rp 300 /panggilan. Sedangkan untuk nomor handphone Tri yaitu 0896-44000-123 dengan tarif sesuai operator. Perlu kamu ketahui bahwa setiap operator Sudah termasuk biaya PSTN semua layanan termasuk juga keluhan.
Untuk call center kartu Tri nomor 123 hanya dapat kamu hubungi via nomor HP Tri saja, Jika kamu ingin menelpon nomor customer service dari nomor operator yang lain atau telepon rumah. Maka kamu dapat menghubungi 0896-44000-123 dan akan dikenakan tarif tergantung operator masing-masing.
Sosial Media Customer Service Tri
Selain melalui nomor customer service Tri, kamu juga dapat menghubungi customer care Tri melalui media sosial yang ada. Gunakan sosial media untuk mendapatkan informasi terbaru mengenai provider tri yang sedang kamu gunakan.
Berikut ini ada beberapa social media customer service yang dapat kamu hubungi:
- Twitter: @triindonesia untuk menanggapi keluhan pengguna + info promo dan juga produk.
- Facebook: 3 indonesia untuk menanggapi keluhan pengguna sekaligus informasi promo dan produk.
- Instagram: @triindonesia yang dapat kamu hubungi untuk mengetahui informasi promo dan produk beserta dengan menanggapi keluhan pengguna.
- Nantinya kamu juga akan diarahkan ke channel customer service Tri yang lainnya.
- Youtube: Tri Indonesia untuk mengetahui informasi promo, produk dan juga event yang diadakan oleh provider tri.
Akhir Kata
Itulah penjelasan yang dapat kami sampaikan mengenai call center kartu Tri, semoga penjelasan kali ini bisa sangat membantu bagi para pengguna yang ingin melaporkan keluhan yang sedang terjadi pada kartu tri yang digunakan.