Tidak bisa dipungkiri bahwa internet telah menjadi salah satu kebutuhan yang sangat penting di jaman sekarang ini dengan berbagai macam kartu internet murah.
Menyadari hal tersebut provider Telkomsel pun menghadirkan berbagai pilihan paket internet dengan harga yang murah dan terjangkau.
Ingin tahu apa saja dan berapa harga paket internet Telkomsel? Simak pembahasan lengkapnya berikut ini.
Daftar Paket Internet Telkomsel Terbaru
Dengan banyaknya pilihan paket yang dihadirkan oleh Telkomsel, terkadang membuat kita bingung mau pilih yang mana.
Karena memang variasi paket internetnya ada begitu banyak dan bisa disesuaikan dengan kebutuhan masing-masing pelanggan.
Internet Sakti
Internet Sakti merupakan salah satu paket internet unggulan dari Telkomsel. Dengan harga yang murah dan terjangkau, kalian akan mendapatkan paket kuota yang besar.
Ada begitu banyak pilihan paket internet dengan jumlah kuota yang berbeda-beda. Kalian bisa sesuaikan dengan kebutuhan dan budget masing-masing.
Combo Sakti
Nah buat kalian yang butuh paket internet dengan kuota lebih besar dan lengkap, maka ada paket Combo Sakti.
Dimana paket ini tidak hanya memberikan kuota internet namun telah dicombo dengan paket SMS dan juga telepon Telkomsel.
Combo Sakti 1
- Internet 15 GB
- Apps 10 GB
- Nelpon 75 menit
- SMS 400 SMS
- PRIME VIDEO 30 Hari
- Harga mulai dari Rp 68.000
Combo Sakti 2
- Internet 20 GB
- Apps 15 GB
- Nelpon 150 menit
- SMS 400 SMS
- PRIME VIDEO 30 Hari
- Harga mulai dari Rp 88.000
Combo Sakti 3
- Internet 28 GB
- Apps 20 GB
- Nelpon 150 Menit
- SMS 400 SMS
- PRIME VIDEO 30 Hari
- Harga mulai dari Rp 114.000
Note : Kuota apps akan otomatis dapat digunakan jika kuota utama telah habis pada aplikasi sesuai ketentuan yaitu : Whatsapp, Line, MusicMax, GamesMax, MaxStream, Facebook, Instagram, YouTube, TikTok dan Zoom
Paket OMG
OMG merupakan sebuah paket internet yang dipadukan dengan kuota nonton. Jadi cocok banget buat kalian yang suka streaming dan nonton film, drakor maupun anime di platform streaming film Vidio, Prime Video, VIU, Disney+ dan lainnya.
OMG! Nonton 23GB
- Internet 11GB
- Kuota Nonton 12GB
- Prime Video Mobile 30 Hari
- Harga mulai dari Rp 114.000
OMG! Nonton 40GB
- Internet 20GB
- Kuota Nonton 20GB
- Prime Video Mobile 30 Hari
- Harga mulai dari Rp 179.000
OMG! Nonton 75GB
- Internet 40GB
- Kuota Nonton 35GB
- Prime Video Mobile 30 Hari
- Harga mulai dari Rp 229.000
Note : Kuota Aplikasi/Nonton dapat digunakan untuk WhatsApp, LINE, TikTok, MusicMAX, GamesMAX, Facebook, Instagram, YouTube, MAXstream, Disney+ Hotstar, VIU, Netflix, Lionsgate Play, Prime Video, dan Vidio.
Kuota Ketengan
Berikutnya adalah paket hemat khususnya buat kalian yang aktif di sosial media seperti Youtube, TikTok, IG, Twitter, WA dan Facebook
Ketengan Utama – 500 MB
- Internet 500 MB
- Masa Aktif 1 Hari
- Harga mulai dari Rp 4.000
Ketengan Utama – 6 GB
- Internet 6 GB
- Masa Aktif 1 Hari
- Harga mulai dari Rp 17.000
Ketengan Utama – 3.5 GB
- Internet 3.5 GB
- Masa Aktif 1 Hari
- Harga mulai dari Rp 15.000
Ketengan Utama – 500 MB
- Internet 500 MB
- Masa Aktif 3 Hari
- Harga mulai dari Rp 11.300
Ketengan Utama – 22 GB
- Internet 22 GB
- Masa Aktif 3 Hari
- Harga mulai dari Rp 52.000
Ketengan Utama – 1.5 GB
- Internet 1.5 GB
- Masa Aktif 3 Hari
- Harga mulai dari Rp 17.000
Ketengan Utama – 500 MB
- Internet 500 MB
- Masa Aktif 7 Hari
- Harga mulai dari Rp 21.000
Ketengan Utama – 40 GB
- Internet 40 GB
- Masa Aktif 7 Hari
- Harga mulai dari Rp 72.000
Cara Beli Paket Internet Telkomsel
Lalu bagaimana cara kita membeli paket internet Telkomsel? Gampang banget kok, kalian bisa langsung buka aplikasi MyTelkomsel di HP.
Selanjutnya tinggal pilih paket mana yang mau dibeli dan selesaikan pembayaran dengan metode yang tersedia di sana bisa beli dengan pulsa atau sistem tranfer.
Selain lewat ap MyTelkomsel, kalian juga bisa akses dial UMB *363# untuk mendapati banyak pilihan paket internet lainnya.
Jadi ada banyak cara dan pilihan paket yang tentunya akan sangat menarik untuk kalian eksplor dan sesuaikan dengan budget serta kebutuhan kalian.
Kesimpulan
Nah itulah daftar harga paket internet Telkomsel yang bisa kalian jadikan pilihan terbaik. Ada begitu banyak variasi dengan jumlah kuota yang berbeda-beda dan bisa kalian sesuaikan dengan kebuthan.
Semoga tips trik dan informasi tersebut bisa membantu agar kalian tidak bingung lagi untuk memilih paket internet Telkomsel mana yang harus dibeli.
Karena dengan banyaknya varian paket terkadang membuat kita bingung mana yang sekiranya paling cocok untuk kebutuhan kita.