Settingan APN Axis Tercepat

4 Rekomendasi Settingan APN Axis Tercepat 2023

Posted on

Bagi kamu yang ingin menggunakan APN Axis tercepat, maka kamu dapat mengetahui caranya di artikel kali ini. Perlu kamu ketahui bahwa setiap operator tentunya sudah memiliki pengaturan APN masing masing, termasuk juga provider axis.

Access point name atau yang sering disebut dengan APN ini metupakan sebuah jalur yang dapat digunakan untuk menetapkan jaringan pada semua Konektivitas data seluler.

Nah, jalur tersebutlah yang biasanya menentukan koneksi yang dapat menghubungkan perangkat android yang kamu gunakan dengan jaringan internet.

Oleh karena itu, APN ini sangatlah penting bagi para pengguna yang menggunakan jaringan operator seluler pada perangkat kamu, baik itu dalam bentuk GSM, GPRS, 3G atau 4G

Lantas, apakah APN axis tersebut bisa diganti? Jawabannya yaitu bisa, namun kamu harus tahu terlebih dahulu bagaimana cara settingan detailnya supaya APN ini dapat bekerja dengan baik.

Biasanya setting APN ini dilakukan oleh seseorang yang ingin memiliki koneksi internet yang sangat kuat. Supaya nantinya pada saat kamu sedang berselancar di internet, maka tidak akan terjadi lag yang akan mengganggu aktivitas kamu.

Rekomendasi Settingan APN Axis Tercepat

Perlu kamu ketahui bahwa di dalam APN ini terdapat beberapa settingan yang harus kamu atur dengan benar. Berikut ini kami akan merekomendasikan APN Axis 2023 yang dapat kamu pakai:

1. Settings APN Axis 3G, 4G Dan Standar

Cara ini merupakan pengaturan APN default untuk jaringan 3G dan 4G Axis. Pada saat kamu pertama kali mengaktifkan kartu sim Axis tersebut, maka kamu akan mendapatkan apa yang seperti berikut ini:

  • Nama APN: AXIS
  • APN: AXIS
  • Proxy: 10.8.3.8
  • Port: 8080
  • Nama Pengguna: AXIS
  • Password: 123456
  • Server: –
  • MMSC: Default
  • Proxy MMS: Default
  • Proxy MMS: Default
  • MMC: 510
  • MNC: 08
  • Autentikasi: PAP
  • Jenis APN: Default
  • Tipe Protokol APN: IPv4
  • Protokol APN Roaming: IPv4

2. Setting APN AXIS 3G, 4G Untuk Modem

Cara setting APN Axis 3G, 4G untuk modem ini dapat dilakukan dengan menggunakan cara yang mudah dan praktis. Bahkan caranya terbilang sangatlah mudah dibandingkan dengan cara yang sebelumnya.

Berikut ini setting APN Axis 3G 4G untuk modem yang dapat kamu lakukan, yuk simak:

  • Nama: Kuotamedia
  • APN: Axis
  • Nama pengguna: Axis
  • Password: 123456
  • Dial Number: *99#

3. Setting APN Axis 4G Tercepat

Khusus bagi para pengguna yang memiliki jaringan 4G LTE, maka kamu dapat menggunakan pengaturan APN dengan cara berikut ini:

  • Nama APN: Kuotamedia LTE
  • Access Poiny Name (APN): LTE
  • Username: –
  • Password: –
  • Proxy: –

4. Setting APN Axis Unlimited

Langkah terakhir yang dapat kamu lakukan untum settinh APN dengan menggunakan Axis Unlimited. Berikut ini daftar pengaturan APN yang dapat kamu gunakan:

  • Nama : kuotamedia
  • APN : axis.unlimited.co.id
  • Proxy : 49.213.16.1
  • Port: 3128
  • Nama Pengguna: –
  • Sandi: –
  • Server: 8.8.4.4
  • Jenis Autentikasi: PAP atau CHAP
  • Protokol APN: IPv4/IPv6
  • Protokol Roaming: IPv4/IPv6

Akhir Kata

Demikian penjelasan yang dapat kami sampaikan mengenai tips dan trik APN Axis tercepat yang dapat kamu coba gunakan. Semoga penjelasan kali ini bisa sangat membantu dan bermanfaat bagi kamu para pengguna axis yang ingin mempunyai kecepatan jaringan yang bagus.

Pos Terkait:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *